Rabu, 17 Januari 2018
1.syarat-syarat pendaftaran
1.Mengisi formulir pendaftaran
2.Menyerahkan pas foto hitam putih berkopiah sebanyak 2 lembar ukuran 3×4 (untuk santri putra) berkerudung untuk santri putri.
3.Menyerahkan foto copy ijazah terakhir sebanyak 2 lembar.
4.Menyerahkan foto copy akta kelahiran sebanyak 1 lembar.
5.Membawa peralatan mondok dan sekolah.
6.Serah terima santri oleh orang tua kepada pimpinan umum pondok pesantren Al Hidayah.
7.membayar administrasi.
2.Biaya administrasi santri baru salaf (tidak sekolah)
a.Biaya waktu pendaftaran
1.pendaftaran Rp.50.000
2.Listrik Rp.15.000
3.Raport Rp.20.000
4.Almamater pesantren Rp.130.000
Jumlah Rp.215.000
b.biaya bulanan
1.listrik Rp.20.000
Adapun biaya administrasi santri baru pelajar (sekolah) sebagai berikut:
3.Biaya administrasi santri baru pelajar (sekolah)
a.Biaya waktu pendaftaran
1.pendaftaran Rp. 50.000
2.Almamater pesantren Rp.130.000
3.Raport Rp. 20.000
Jumlah Rp.200.000
B.Biaya bulanan
1.Listrik Rp. 50.000
2.kebersihan dan p3k Rp. 30.000
3.cuci dan setrika Rp. 50.000
4.pendidikan Rp. 40.000
5.Makan Rp.310.000
Jumlah Rp.480.000
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Assalamualaikum,,Pak Saya mau daftarkan anak saya Pondok Pesanteren dan Sekolah,baiknya datang kapan.Terimkasih.
BalasHapusMaaf ya pa bru sempet kebuka..
Hapus.Nanti sya kbrin lgy ya pa.
Ass pak.. Mw tnya untuk biaya msuk santri untuk sekolah brpha?? Untuk ajaran 2021,,mnta tlng pencerahanya ustad/bpk ?!🙏🙏
BalasHapus